Desa Grabagan

Kecamatan Kradenan
Kabupaten Grobogan - Jawa Tengah

Artikel

SURVEY LOKASI KEGIATAN KARYA BHAKTI MANDIRI TA 2025

Admin Desa

25 05-0 23:19:59

345 Kali Dibaca

Survey Lokasi Kegiatan KBM (Karya Bakti Mandiri) TA 2025

Grabagan_Post, Kamis (05/06) Kegiatan Cek Lokasi KBM (Karya Bhakti Mandiri) dilaksanakan di Balai Desa Grabagan oleh Dispermades Kab. Grobogan, Bappeda Kab Grobogan, Kapolsek Kecamatan Kradenan, Koramil Kecamatan Kradenan, PUPR Kab. Grobogan Bersama dengan Kepala Desa dan Perangkat Desa Desa Grabagan.

Menurut Erna Guranawati (Dispermasdes Kab Grobogan), bahwa Kegiatan ini harus bersinergi Bersama dengan seluruh Masyarakat. Adapun kegiatan ini  masuk dalam kategori KBM (Karya Bhakti Mandiri) meliputi beberapa  kegiatan yaitu, pembangunan jalan beton 400 m, Pembangunan  Mushola, pembangunan Poskamling ,  pembangunan 5 titik jamban serta pembagian Sembakau bagi RTM dan ATK bagi  anak usia sekolah.

Acara dilanjutkan dengan melihat lokasi/kondisi jalan yang akan dibangun serta  menghitung besaran Rencana Anggaran Biaya yang akan digunakan serta memastikan Lokasi yang akan dikerjakan benar- benar kapasitas Pembangunan yang dilakukan oleh desa, untuk melaksanakan kegiatan pembangunan tersebut. Diharapakan dengan Kegiatan KBM ini nantinya dapat memberikan dampak yang positif dan bermanfaat bagi masyarakat secara menyeluruh.

Created by Admin

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Statistik Desa

Aparatur Desa

Kepala Desa

EKO SETYAWAN

Sekretaris Desa

MUJIATI

KaurTata Usaha Dan Umum

ALI DWI KUSNANTO

Kasi Pemerintahan

DIAH RIDONINGSIH,SE

Kepala Dusun

YAENURI

Kepala Dusun

ANDI NUR CHOLIF

Kepala Dusun

WAWAN EKO HADI SUSILO

Kepala Dusun

SUSWANTO

Kepala Dusun

SRI INDRIYANTO

Kepala Dusun

KASDI

Kaur Perencanaan

LULUK KUSTATI

Kasi Kesra

IWAN WIRA WERDHANA

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Grabagan

Kecamatan Kradenan, Kabupaten Grobogan, 33

Agenda

Belum ada agenda terdata

Komentar

Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini:141
Kemarin:234
Total:60,981
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:216.73.216.108
Browser:Mozilla 5.0

Transparansi Anggaran

APBDes 2026 Pelaksanaan

APBDes 2026 Pendapatan

APBDes 2026 Pembelanjaan

Lokasi Kantor Desa

Latitude:-7.123337
Longitude:111.120295

Desa Grabagan, Kecamatan Kradenan, Kabupaten Grobogan - Jawa Tengah

Buka Peta

Wilayah Desa